NOLMETER.COM - Ganjar Pranowo memenuhi undangan Andy F. Nola untuk datang ke acaranya sebagai bintang tamu pada acara Kick Andy Double Check yang tayang 14 Mei kemarin.
Dalam salah satu wawancara langsung di acara tersebut Andy menanyakan tanggapan Ganjar terkait fotonya yang memeluk bintang porno asal Jepang, Miyabi.
"Ambil contoh salah satu yang beredar di media sosial terutama tentang foto anda berpelukan mesra dengan Maria Ozawa seorang bintang porno yang di sini lebih dikenal dengan Miyabi. pertanyaan saya sederhana itu foto dimana (diambil)?"
Dengan santai dan tetap tersenyum Ganjar menjawab, "jadi Sudah sesadis itu ternyata ya sebengis itu ternyata (hoax).
Baca Juga: Banyaknya Selebriti Selingkuh, Netizen: Opet Mana Lagi yang Harus Kupercaya
dan saya dikirimi (foto itu oleh) orang-orang terus (bertanya) mas Ganjar sudah lihat ini? tapi ada kok yang dibandingkan gitu ya? foto yang lain Jadi hoaxnya sudah mulai disebar jadi ternyata".
Seakan belum puas dengan jawaban yang diberikan Andy pun kembali menanyakan apakah Ganjar mengenal atau menonton film dari bintang porno tersebut.
"Oke jadi anda tidak kenal ya? Anda juga tidak pernah nonton videonya?'
Ganjar menjawab secara singkat pertanyaan tersebut sambil tertawa,
"nggak siapa itu, Ngga"
Dalam akun yang mengunggah pertama kali tersebut juga menuliskan kata-kata bernada cemoohan terhadap Gubernur Jawa Tengah tersebut.
Baca Juga: Di Tengah Isu Perselingkuhan Para Selebritis, Jennifer Coppen Umumkan Kehamilan Anak Pertama
"baik tapi yang mengunggah pertama kali ya di akunnya itu menyebutkan, saya kutip persisnya supaya anda bisa tahu apa yang ingin dia sampaikan.
Setelah dia unggah dia menyebut 'yang model begini mau dijadikan presiden makin hancur Indonesia' itu kata yang mengunggah pertama kali.
Artikel Terkait
Eksklusif ! Dari Ganjar Pranowo Kepada Piala Dunia Dan Timnas U20
Eksklusif! Tanggapan Ganjar Pranowo Atas Kegagalan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20
Sempat Geram Soal Piala Dunia U20, Pemain Timnas Hokky Caraka Diminta Ketemu Ganjar Pranowo
Hoax Lama Kembali Diungkit, Ganjar Pranowo: Hak Masyarakat Untuk Mengekspresikan