Fakta Menarik Tentang Film Berkedok Iklan Sirup,dan Kenapa Iklan Sirup Ini Hanya Ada di Bulan Ramadhan?

- Kamis, 9 Maret 2023 | 21:52 WIB
Fakta Menarik Tentang Film Berkedok Iklan Sirup,dan Kenapa Iklan Sirup Ini Hanya Ada di Bulan Ramadhan? (Instagram /@marjanboudoin)
Fakta Menarik Tentang Film Berkedok Iklan Sirup,dan Kenapa Iklan Sirup Ini Hanya Ada di Bulan Ramadhan? (Instagram /@marjanboudoin)

NOLMETER.COM - Bulan Ramadhan bulan yang selalu ditunggu-tunggu oleh banyaknya umat muslim di dunia.

Menentukan Bulan Ramadhan begitu banyak, seperti dengan melihat tanda penampakan bulan atau hilal yang dilanjutkan dengan sidang isbat.

Cara lain menentukan Bulan Ramadhan yakni menggenapkan bulan Sya'ban.

Namun, ada hal unik juga dalam menyambut atau menentukan Bulan Ramadhan lainnya.

Baca Juga: Kiky Saputri Kritik Kualitas RS Indonesia, IDI Hingga Dokter Tirta Buka Suara

Seperti sudah banyaknya iklan atau tayangan tv yang bertemakan Bulan ramadhan.

Seperti iklan sirup yang satu ini, banyak orang yang bilang bahwa iklan ini merupakan film berkedok iklan.

Ya iklan Marjan, berikut adalah fakta menarik tentang kenapa iklan Marjan hanya ada di saat bulan Ramadhan.

Marjan merupakan salah satu brand yang menyajikan produk berupa sirup yang berasal dari Indonesia, yang pertama kali dibuat tahun 1947.

Di Surabaya Jawa Timur,dan bahkan produk ini menjadi produk pertama dengan kemasan berbahan botol kaca di Indonesia.

Dan dari segi pemasaran pun diperluas hingga keluar negeri.

Selain itu, Marjan juga dikenal dengan produk marketingnya yakni iklan.

Strategi marketing yang digunakan oleh marjan ini biasanya disebut dengan "Seasonal Marketing".

Baca Juga: Tujuh Kebiasaan Orang Dengan Kecerdasan Emosional yang Perlu Ditiru

Yakni strategi pemasaran yang bertujuan mempromosikan produk di musim-musim tertentu.

Halaman:

Editor: aw

Sumber: Youtube/Duzzle

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X