Tips Tubuh Tetap Sehat Saat Berpuasa, Tetap Produktif Tanpa Lelah

- Jumat, 3 Maret 2023 | 08:50 WIB
Tips Tubuh Tetap Sehat Saat Berpuasa, Tetap Produktif Tanpa Lelah (pinterest uol)
Tips Tubuh Tetap Sehat Saat Berpuasa, Tetap Produktif Tanpa Lelah (pinterest uol)


NOLMETER.COM - Tidak terasa bulan ramadan kembali datang ini merupakan momentum istimewa bagi kaum muslim seluruh dunia untuk berpuasa.

puasa diidentikan dengan dehidrasi atau rasa lemas yang dialami oleh seseorang yang melakukan aktivitas sepanjang hari.

Namun anda tak perlu khawatir, karena ada tips untuk tetap sehat dalam melakukan aktivitas meski sedang menjalani puasa ramadan.

Baca Juga: Mengenal Sosok Raim Laode, Penyanyi Dibalik Lagu Komang Yang Sekarang Menjadi Lagu Favorit Playlist Kamu

Berikut adalah Tips untuk menjaga stamina dan performa tubuh supaya tetap sehat selama Berpuasa.

1. Minum air yang cukup

Berpuasa selama 13 hingga 14 jam lamanya tentu bisa membuat anda merasa sangat haus.

Namun anda bisa mencegah rasa haus yang berlebih atau mencegah dehidrasi dengan memenuhi asupan cairan yang cukup.

Dengan memastikan anda mengkonsumsi air sebanyak 8 gelas atau 1,5 liter selama malam hari hingga waktu sahur.

2. Konsumsi makanan bernutrisi

konsumsi makanan bernutrisi memang sangat penting hal ini tentu bisa menjaga kesehatan anda.

Selama ramadan pastikan anda mengkonsumsi buah - buahan dan sayuran, makanan mengandung protein yang sehat dari telur atau daging tanpa lemak.

Konsumsi serta dari sayur bisa membantu anda menahan rasa lapar saat berpuasa seharian.

3. Kurangi makanan berlemak atau digoreng

Gorengan atau makanan yang digoreng biasanya menjadi salah satu santapan yang menjadi andalan saat berbuka puasa.

Halaman:

Editor: aw

Sumber: channel hallosehat

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X