Nolmeter.com - Sempat membuat followernya salah fokus dan berspekulasi mengenai papan bunga ucapan bertuliskan Regi Datau, kini Denise Charieste mengaku.
Denise Chariesta memang baru saja membuka cabang toko bunganya di Bali. Toko bunga tersebut bernama Freur de DC.
Pada acara grad opening, sejumlah papan bunga ucapan tampak berjajar di depa toko barunya itu. Salah satu dari papan-papan ucapan itu bertuliskan Regi Datau sebagai pengirimnya.
Baca Juga: Marah Besar! Justin Bieber Sebut Sampah pada Merchandise H&M bergambar Dirinya
Netijen pun ramai berkomentar di unggahan Instagramya. Mereka mempertanyakan apakah benar itu adalah papan ucapan dari Regi Datau, suami Ayu Dewi.
Menanggapi pertayaan tersebut Denise hanya menjawab sambil tertawa, "Hahahaha, bener sih itu bunga papan,"
Namun, ia tak berlama-lama membuat warganet penasara. Denise akhirnya mengaku jika papan bungan ucapa tersebut adalah buatan dia sendiri.
Baca Juga: Denise Chariesta Singgung Fitri Salhuteru, Cari Gara-Gara dengan Nyai?
"Gue iseng aja bikin papan bunga ucapan dengan nama Regi Datau," ujarnya santai tanpa rasa bersalah.
Artikel Terkait
Go Publik! Hubungan Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti, Begini Tanggapan Dhena Devanka Sebagai Mantan Istr
Tak Mau Mainstream, Denny Sumargo Pilih Doakan Banyak Orang daripada Bikin List Resolusi 2023
Paman Ijonk Pamer Video Perayaan Ultah AJ Daniel, Netizen Salfok, Tunggu Ririn-Jonathan GO Publik
Bocoran dari Orang Dalam Kerajaan, Berhembus Hubungan Retak Pangeran William dan Harry