• Sabtu, 23 September 2023

Hati-Hati Mengonsumsi Minuman Ini Membuat Cepat Tua

- Senin, 11 September 2023 | 13:45 WIB
 Minuman bersoda ( Unsplash/@Qasim Malick)
Minuman bersoda ( Unsplash/@Qasim Malick)

NOLMETER.COM - Ada beberapa minuman yang jika dikonsumsi jangka panjang dan terus menerus malah membuat cepat tua dan menarik banyak penyakit.

Berikut ini beberapa minuman yang membuat cepat tua:

1. Soda

Baca Juga: Sedang Dilanda Flu? Cari Tahu Makanan-Makanan yang Dapat Mengurangi Gejala Flu

Minuman bersoda atau minuman berkarbonasi mengandung banyak sekali gula.

Satu kaleng soda bisa mengandung sekitar 8-9 sendok teh gula.

Bayangkan jika diminum setiap hari, akan ada barapa banyak gula yang masuk ke dalam tubuh?

Baca Juga: Gara-Gara cium Jenni Hermoso, Luis Rubiales akhirnya mengundurkan diri sebagai presiden FA Spanyol

Minuman bersoda dimaniskan dengan gula.

Menurut penelitian, minuman tersebut meningkatkan resiko terkena penyakit metabolic dan mempercepat penuaan sel.

2. Alkohol

Alkohol memang memiliki manfaat, salah satunya menghangatkan tubuh.

Baca Juga: Ini Dia Makanan untuk Kesehatan Mental agar Mood Lebih Stabil

Namun, jika mengonsumsi alkohol terlalu banyak malah memberikan efek penuaan.

Halaman:

Editor: Sekar Andini

Sumber: YouTube

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Hati-Hati Mengonsumsi Minuman Ini Membuat Cepat Tua

Senin, 11 September 2023 | 13:45 WIB

Adab Menuntut Ilmu dalam Islam Agar Ilmunya Berkah

Senin, 4 September 2023 | 19:00 WIB

Pentingnya Mengatur Work-life Balance

Senin, 4 September 2023 | 18:41 WIB

Hati-hati! Ada 6 Kebiasaan yang Dapat Merusak Otak

Minggu, 3 September 2023 | 09:30 WIB
X